Posts

Image
Syarat & Aturan Akreditasi 2016 Tidak berselang lama, KAN telah menerbitkan kembali edisi terbaru (Rev 6) dari syarat & aturan akreditasi laboratorium & lembaga inspeksi yang sebelumnya telah diterbitkan pada 18 Agustus 2015 (Rev 5). Bagi yang belum memiliki dokumen ini, silahkan klik di sini untuk mengunduhnya. semoga bermanfaat. ==== Ikuti perkembangan informasi-informasi terkait ISO 15189 dan laboratorium medik/klinik melalui: Twitter:     @RumahMutuID Facebook: Rumah Mutu ID

Pendaftaran Pelatihan Asesor Lab Medik 2016

PENGUMUMAN PENDAFTARAN PELATIHAN ASESOR LABORATORIUM MEDIK SNI ISO 15189:2012 KOMITE AKREDITASI NASIONAL TAHUN 2016 Dalam rangka pemenuhan kebutuhan sumber daya asesor KAN yang kompeten, KAN membuka kesempatan bagi para profesional/spesialis laboratorium medik di beberapa bidang pemeriksaan untuk mengikuti pelatihan asesor laboratorium medik. Jumlah formasi yang kami tawarkan untuk masing-masing bidang pemeriksaan adalah sebagai berikut: No. Bidang pemeriksaan Bidang keahlian spesifik pada jenis inspeksi Latar belakang pendidikan yang direkomendasikan Jumlah formasi 1 Mikrobiologi Mikrobiologi Klinik Spesialis Mikrobiologi Klinik 5 2 Biomolekuler Biomolekuler Biomolekuler 5 3 Patologi anatomi Patologi Anatomi Spesialis Patologi Anatomi 5 4 Kimia Klinik Hematologi Hemostasis Imunologi Serologi Urinalisa Patologi Klinik Spesialis Patologi Klinik 5 Persyaratan umum:

Program Uji Profisiensi 2016 untuk Laboratorium Medik

Image
Informasi lengkap terkait penyelenggaraan program uji profisiensi laboratorium medik tahun 2016 oleh provider luar negeri dapat diunduh di link berikut : Informasi program uji profisiensi laboratorium medik sumber: www.bsn.go.id

[QUIZ] Sistem Manajemen Lab Medik ISO 15189:2012

Image

Lab QMS Handbook - Chapter 1: Introduction to Quality

Image
Lab QMS Handbook - Chapter 1: Introduction to Quality Kepada para praktisi laboratorium medik atau klinik, berikut kami akan bagikan sebuah e-book  ( handbook ) yang sangat bagus untuk membantu pemahaman & implementasi kita di laboratorium, terlebih lagi jika laboratorium tersebut sudah atau berencana untuk mendapatkan akreditasi SNI ISO 15189:2012 dari KAN.  Handbook ini berjudul "Laboratory Quality Management System",  dikembangkan melalui kolaborasi antara WHO, CDC & CLSI; dan terdiri dari 18 bab, yaitu: 1. Pengantar tentang Mutu 2. Fasilitas & Keselamatan 3. Peralatan 4. Pembelian & Persediaan 5. Pengendalian Proses - Manajemen Sampel 6. Pengendalian Proses - Pengantar tentang QC 7. Pengendalian Proses - QC untuk Uji Kuantitatif

Syarat & Aturan Akreditasi KAN-01 2015

Image
Syarat & Aturan Akreditasi KAN-01 2015 Komite Akreditasi Nasional (KAN) telah menerbitkan revisi terbaru (revisi ke-5) dokumen KAN 01 pada 18 Agustus 2015. Dokumen ini menggantikan versi sebelumnya yang diterbitkan pada Februari 2012. Ada banyak perubahan yang terdapat pada versi yang baru yang juga salah satunya didasari dengan terbitnya UU No 20 tahun 2014 tentang Standarisasi dan Penilaian Kesesuaian. Berikut adalah beberapa perubahan tersebut:

Verifikasi Sertifikat Kalibrasi Anak Timbang

Image
Verifikasi Sertifikat Kalibrasi Anak Timbang      Ketika kita menerima sertifikat hasil kalibrasi, tentunya langkah pertama yang harus dilakukan terhadap sertifikat tersebut adalah melakukan verifikasi. Verifikasi ini setidaknya mencakup dua aspek, 1) administratif; 2) teknis. Verifikasi administratif ditujukan untuk mengkonfirmasi kesesuaian identitas alat seperti nama alat, pabrikan, kelas alat, resolusi, kapasitas, dll, kesesuaian identitas pemilik alat dan mengecek jika ada kesalahan dalam penulisan atau pengetikan.      Sedangkan verifikasi teknis ditujukan untuk menilai hasil kalibrasinya itu sendiri sehingga dapat disimpulkan apakah alat yang kita miliki sesuai dengan spesifikasi yang diklaim produsen/pabrikan (misal kelas alat), menyimpulkan apakah alat kita tsb masih dapat digunakan untuk tujuan pengukuran yang dimaksud, mengecek apakah standar yang digunakan oleh lab pengkalibrasi benar memiliki kelas yang lebih tinggi dan tertelusur, juga untuk mengecek kejanggalan pen